Minggu, 16 September 2012

Cara Membuat Recent Post atau Daftar Isi Blog

Saya sudah pernah posting cara membuat recent post scrolling atau Daftar isi blog, namun mungkin karena sudah terlalu lama hingga tidak lagi tebaca oleh seacrh engine atau urutanya sudah terlalu di bawah.

Dari pada memperbaharui waktu lebih baik saya buatkan yang baru. Caranya adalah:

  1. Silahkan sign in atau log in pada blogger anda
  2. Klik Tata Letak / Rancangan (Layout)
  3. Klik Tambah Gadget (Add a gadget)
  4. Klik icon plus yang ada pada Bagian Text/HTML (html/javascript)
  5. Copy paste kode berikut ini:

 <div style="background-color: transparent; border: 1px solid #403c2d; height: 400px; overflow: auto; width: 100%;">
<script src="http://sites.google.com/site/itinformationclub/daftar_isi.js"></script>
<script> var numposts = 1000; var showpostdate = false; var showpostsummary = false; var numchars = 100; var standardstyling = true; </script>
<script src="/feeds/posts/default?orderby=published&amp;alt=json-in-script&amp;max-results=999&amp;callback=showrecentposts"></script>
</div>
 Mau tau cara buat kotak daftar isi<a href='http://eppoh.blogspot.com/'> blog</a> kayak diatas?<br /> <a href="http://eppoh.blogspot.com/2011/03/membuat-daftar-isi-pakai-widget-scroll.html" target="_blank">KLIK DISINI</a>


keterangan:
width: 100% dan  height: 400px bisa diatur sesuai lebar widget anda misalnya 200px,  sedangkan height-nya bisa
sesuai selera

Lalu save.
Silahkan coba buka, apakah recent post / daftar isinya sudah muncul.

semoga membantu

itinformationclub

2 comments: