bukan kali ini saja saya mem-posting cara pemasangan lagu - musik baik itu berupa MP3, Mid, flv dll pada blog,. Namun kebtulan saya menemukan cara yang berbeda sehingga merasa perlu untuk memposting lagi. Sedangkan selera saya serahkan pada anda.
Dalam posting kali ini, ada 2 jenis pilihan pemutaran lagu, yakni:
1. Autoplay, Lagu sebagai background.
Kita dapat menambahkan lagu secara autoplay, dengan kata lain begitu blogmu dibuka dan tampil, lagu akan secara langsung terputar. Namun dengan cara ini, artinya kita menyuguhkan lagu yang kita pasang pada pengunjung suka atau tidak. Cara ini, akan menambah beban pengunjung dan loading menjadi lebih lama.
2. Music Player.
Cara ini terasa lebih bijak, karena pengunjung dapat memilih atau tidak lagu yang disukainya. Loading akan normal tidak akan terganggu oleh proses akses lagu. lagu akan terputar jika pengunjung menekan tombol play.
Cara mana yang akan dipilih itu kembali pada keinginan kita. Dan untuk menampilkannya di blog cukup dengan Copy kode lagu Embed tersebut dan Paste di Add Gadget > HTML/Javascript (pada blogspot)
Ada 2 Pilihan dalam menambahkan kode Embed Music Player.
1. Copy kode Embed lagu dari situs lagu.
Cukup banyak situs-situs lagu atau berbagai pakai file seperti 4shared.com, indowebster.com, stafaband.info, dan sejenisnya yang menyediakan kode Embed lagu. Yang kita lakukan cukup pilih lagunya, kemudian copy dan paste-kan kode Embednya.
Contoh di 4shared.com, setelah memilih lagu, copy kode Embednya.
kemudian paste-kan ke Add Gadget > HTML/Javascript [pada Blogger]. Untuk ukuran lebarnya jadikan width="100%" agar pas, dan karena MP3 tidak ada videonya, tingginya jadikan height="25".
2. Copy kode Embed lagu sendiri.
Jika lagu yang ingin kita tampilkan di Blog tidak terdapat pada situs-situs diatas, kita tetap bisa menambahkan lagu kita sendiri (format MP3) ke Blog. Cukup dengan upload lagu tersebut, simpan linknya, kemudian paste-kan ke kode Embed yang di tambahkan di di Add Gadget > HTML/Javascript [pada Blogger].
Untuk uploadnya, jangan upload ke situs penyedia berbagi seperti 4Shared.com, Ziddu.com, sebab mereka tidak memberikan link aslinya. tapi upload lah ke Google Sites.
Jika belum memiliki akun atau halaman di Google Sites, buat saja di sites.google.com, buatnya cukup mudah seperti buat blog dari awal, dan jika hendak membuat halaman khusus upload, pilihlah template "lemari berkas atau file cabinet" dan kita gunakan hanya untuk upload-upload file saja.
Selanjutnya setelah upload, copy letak url file MP3 tersebut.
Kemudian untuk menambahkan lagu, pilih Add Gadget > HTML/Javascript pada Blogger], dan paste-kan kode Embed berikut.
Untuk teks yang di kotak berwarna biru, kitadapat menggantinya dengan teks berupa kata-kata tambahan tentang lagu tsb, atau kita dapat mengosongkannya.
Untuk teks yang di kotak berwarna merah, itu adalah alamat URL (tautan) lagu MP3 ku yang ku-Upload ke Google Sites, kita dapat menggantinya dengan alamat URL lagu kita.
Kode Embed pada gambar diatas, silahkan copy dibawah ini<center>
<embed type="application/x-shockwave-flash" flashvars="audioUrl=http://file.ceritadisini.com/home/Hiphopjawa-ibu(LeloLedung).mp3" src="http://www.google.com/reader/ui/3523697345-audio-player.swf" width="100%" height="27" quality="best"></embed>
Lalu save, coba buka Blog dan mainkan. Selamat mencoba.
Update:
Jika ternyata lagu yang dipasang pada widget kita itu tidak "autoplay" dan berulang itu tidak lain disebabkan karena javascript-nya atau x-shockwave-flash yang diset dari sananya.
Nah... kalau yang pasti kalau mau lagu kita (upload lagu kita dari komputer kita dengan autoplay dan berulang, maka coba cara saya satu lagi:
denisstya
cara autoplaynya gimana??
BalasHapusada beberapa cara. Ada yang sudah default/bawaannya begitu atau kita bisa tambahkan di HTML nya dengan -- autoplay="yes" atau atau bisa juga menggunakan htmlnya 4shared, aimini.net atau index-of-mp3.com. Lihat cara menulisnya di embednya. Semoga bisa membantu....
BalasHapustambahan untuk Gan Adam: bisa klik alamat ini:
Hapushttp://eppoh.blogspot.com/2012/02/memasang-mp3-dari-komputer-kita-pada.html
silahkan pelajari... InsyaAllah suka.
gan ane mau pas blog tampil trus lagu langsung muter...
BalasHapustapi lagunya ngambilnya dari komputer sendiri bisa apa gk gan?
tambahan untuk Gan Ahmadan: bisa klik alamat ini:
Hapushttp://eppoh.blogspot.com/2012/02/memasang-mp3-dari-komputer-kita-pada.html
silahkan pelajari... InsyaAllah suka.
Mksh telah mampir. Sebetulnya sudah saya posting pd wktu yl. tp oke saya jelaskan singkatnya.
BalasHapusAgar kt bisa muter dr komp sendiri sebetulnya bisa cuma kendalanya seringkali error. Nah maka ambil langkah umum yaitu via 4share.com, aimini dll caranya adalah:
1). masuk ke 4shared.com, register atau login kl udah jd member-nya. 2) upload lagu yg kita inginkan dr komputer kita, 3) kl dah selesai, klik lagu tersebut, maka akan muncul deskripsi lagu kita, 4) muncul EMBED html atau "pemasangan". copy embed tsb dan pastekan pada widget kosong (bisakan cara buat widgetnya?) 5. save silahkan coba.
Jangan lupa: a) pada embed html ganti width dan hight nya menjadi "180" dan hight "20" atau sesuakan dengan ukuran sidebar kita. b). sebelum upload kita kompres dulu lagunya agar supaya volume lagu tdk membebani, yg biasanya antara 128 - 320 kbps dan 44 khz mjd 32 kbps dan 22 khz. softwarenya byk tinggal donlot aja... diblog ini jg ada... semoga membantu.
gimana ya caranya biar lagunya ngak cuma selagu aja/ada beberapa lagu dalam satu player nya?
BalasHapusmohon bantuannya ya makasih'
Maksih telah berkunjung. coba klik postingan yg ini:
BalasHapushttp://eppoh.blogspot.com/2011/11/cara-memasang-widget-mp3-player-pada.html
semoga membantu.
Ok makasih infonya.., sukses terus gan
Hapuskembali kasih...
Hapussetelah kita upload ke site.googe.com,,supaya autoplay dan lagunya selalu berulang ketika selesai..itu gmna gan??
BalasHapusSilahkan tambahkan pada code html (embed) lagu yang agan simpan:
Hapusautoplay="true" repeat="true"
Namun kalau ternyata ga bisa autoplay dan berulang juga berarti ada perubahan pada aplikasi javascript atau shockwave-flash nya yang diset oleh google sitenya.
selamat mencoba....
oh ya kalau mau yang pasti: uploaded lagu kita autoplay dan berulang. silahkan coba cara ini: (klik saja)
Hapusmemasang mp3 pada blog dari komputer kita